Nano Spray MCI
Home » , , » 2 Masker Buah Tips Menghilangkan Flek Hitam di Wajah

2 Masker Buah Tips Menghilangkan Flek Hitam di Wajah

Written By The Dreamer on Monday, 26 August 2013 | 18:25

2 Masker Buah Tips Menghilangkan Flek Hitam di Wajah. Buat anda para wanita yang mungkin sudah menghabiskan banyak uang untuk menghilangkan flek hitam / bekas jerawat namun belum juga mendapatkan hasil, tidak ada salahnya anda mencoba beberapa resep tradisional berikut ini. Berikut resep atau ramuan tradisional yang berguna untuk memberantas flek hitam pada wajah dengan memanfaatkan bahan alami yang sudah tidak asing lagi disekitar kita. 
Berikut ini tips menghilangkan flek hitam di wajah dengan menggunakan masker buah yang ada di sekitar kita, mari kita ikuti langkah-langkah selengkapnya :
1. Menghilangkan flek hitam di wajah dengan bengkoang.
Dalam kandungan buah bengkoang terdapat pachyrhizon, retinoid, vitamin B1 dan vitamin C. Dari kandungan zat ini mampu memutihkan kulit sehingga bisa menyamarkan flek hitan pada wajah.
2 Masker Buah Tips Menghilangkan Flek Hitam di Wajah
 
 
 
 
Cara membuat masker bengkoang :
Bengkoang diparut lalu peras, ambil saripatinya. Tempelkan pada wajah yang terdapat flek hitam dan biarkan sampai kering, kemudian bilas dengan air hangat teruskan membilas dengan air biasa. Lakukan langkah ini seminggu 2 kali.

2. Menghilangkan flek hitam di wajah dengan buah semangka.
Penyebab flek di wajah yang paling mendominasi adalah akibat paparan sinar matahari (pigmentasi). Nah dengan memanfaatkan buah semangkan yang banyak mengandung air, protein, karbohidrat, lemak, serat, vitamin A, B dan C maka maka mampu melindungi terbakarnya atau kerusakan kulit akibat terkena sinar matahari.

2 Masker Buah Tips Menghilangkan Flek Hitam di Wajah 
Cara membuat masker semangka :
Ambil daging buah semangka secukupnya kemudian haluskan atau di blender, taruh dalam wadah mangkuk. Lalu oleskan merata pada wajah yang terkena flek hitam, diamkan selama 15 menit. Terakhir bersihkan wajah dengan air hangat lalu bilas dengan air dingin. Lakukanlah cara ini cukup 2 kali dalam seminggu.
Share this article :

0 comments:

Post a Comment

Pasang Iklan

Nano Spray MCI

Iklan

Nano Spray MCI
Exit Jangan lupa klik FOLLOW dan LIKE ya... ^_^

Entri Populer

 
Support : Maskolis | DidikHarry Blog | DK Group
Copyright © 2013. DidikHarry Blog - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger